KONSEP DESAIN RUANG KERJA SETELAH PANDEMI COVID-19

Paulus Cahyadi Hwanggara,Denny Husin
DOI: https://doi.org/10.24912/stupa.v4i1.16908
2022-05-17
Abstract:The phenomenon of the Covid-19 pandemic affects the decline in productivity and work efficiency throughout the world and also in Indonesia. This decrease in productivity caused by changes in habits is one of the problems related to the use of buildings, systems or office units that adapt to the pandemic needed to be shown to prepare for an adaptation. With the aim of creating new workspace design concepts after the pandemic, typological methods related to distance, ergonomics and architectural psychology related to personal, social, and public spaces. As well as case studies to develop the relationship between typology and architectural psychology. The result is an office design with open workspaces, recreation rooms, and sports facilities where these spaces provide flexibility which has become a new need for work during a pandemic. Keywords: covid-19; health; pandemic; productivity; Office AbstrakFenomena pandemi Covid-19 mempengaruhi penurunan produktivitas dan efisiensi kerja di seluruh dunia dan juga di indonesia. Penurunan produktivitas ini disebabkan oleh perubahan kebiasaan merupakan salah satu masalah terkait penggunaan bangunan, sistem atau unit kantor yang menyesuaikan pandemi diperlukan yang ditunjukkan untuk menyiapkan sebuah adaptasi. Hal tersebut bertujuan untuk menciptakan konsep desain ruang kerja baru setelah pandemi. Metode tipologi terkait jarak, ergonomik dan psikologi arsitektur terkait ruang personal, sosial, dan publik digunakan sebagai pendekatan desain. Studi kasus digunakan untuk mengembangkan relasi antara tipologi dengan psikologi arsitektur. Hasil studi adalah sebuah desain kantor dengan ruang open workspace, ruang rekreasi, dan fasilitas olahraga dimana ruang tersebut memberikan sebuah fleksibilitas yang menjadi kebutuhan baru dalam bekerja disaat dan sesudah pandemi.
What problem does this paper attempt to address?