Analisis Strategi Digital Marketing Clothing

M. Rochim,Bill Imanulloh
DOI: https://doi.org/10.29313/.V6I2.23867
2020-08-25
Abstract:Abstract. This study entitled "Analysis of Digital Marketing Clothing" and the research done on the shop-Max Geoff housed in Trunojuyo road no.15 Bandung in West Java and in-Max Geoff office located in the complex Waas Bank Duta, Block B22, village. Batununggal, Bandung Kidul, Bandung, West Java. Lately, the use of social media is widely used as a medium of marketing is done by businesses, one of them is Geoff-max. This study aims to describe and analyze the strengths, weaknesses, threats and opportunities of marketing strategies through soisal media that is in use by Geoff-max method kantitatif by interview, observation, and literature study. Based on the calculation results in a scoring matrix evaluation of internal and external factors, demonstrating that the condition of the company is in cell 1EXPANSION support aggressive growth policy / offensife (Growth Oriented Strategy) It so recommended strategy for Geoff-Max in increasing sales turnover is ST strategy ( Strengths - Threats ), which is competitive / diversification, by using the main internal forces which have been identified and to minimize external threats most influential. Keywords : Strategy, Digital Marketing, Geoff-Max, SWOT. Abstrak. Penelitian ini berjudul“Analisis Digital Marketing Clothing” dan penelitian di lakukan terhadap  toko Geoff-Max yang bertempat di jalan Trunojuyo no.15 Bandung Jawa Barat dan di kantor Geoff-Max yang berlokasi di jalan Waas kompleks Bank Duta, Blok B22, kelurahan. Batununggal, Bandung Kidul, Kota Bandung, Jawa Barat. Akhir-akhir ini penggunaan media sosial banyak digunakan sebagai media pemasaran yang di lakukan oleh pelaku usaha, salah satu nya adalah Geoff-max. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis kekuatan, kelemahan, ancaman dan peluang dari strategi pemasaran melalui media soisal yang di gunakan oleh Geoff-max menggunakan metode kantitatif dengan cara wawancara, observasi, dan juga studi kepustakaan. Berdasarkan hasil perhitungan pada skoring matriks evaluasi faktor internal dan  eksternal, menujukan bahwa kondisi perusahaan berada pada sel 1 EXPANSION mendukung kebijakan pertumbuhan yang agresif/offensife ( Growth Oriented Strategy ).maka strategi yang direkomendasikan untuk Geoff-Max dalam meningkatkan omzet penjualan adalah strategi ST ( Strengths – Threats ), yang bersifat kompetitif/ diversifikasi, dengan menggunakan kekuatan-kekuatan internal utama yang telah teridentifikasi dan untuk meminimalisir ancaman-ancaman eksternal yang paling berpengaruh. Katakunci : Strategy, Digital Marketing, Geoff-Max, SWOT .
Business
What problem does this paper attempt to address?